Keindahan Taman Bungkul di Surabaya - Taman Bangkul adalah ikon kota Surabaya , Karena taman bangkul mendapatkan penghargaan taman terbaik se-Asia pada tahun 2013. Tugas kita merawat keindahan taman yang sudah di bangun susah payah. Taman Bangkul sering di kunjungi oleh warga sekitar apalagi pada saat malam hari banyak komunitas hobi yang berkumpul disana, dan pastikan Anda mengunjungi beberapa tujuan wisata yang yang akan membuat sebagian besar dari liburan Anda.
Taman Bungkul, taman yang mulai diresmikan pada tanggal 21 Maret 2007 , dengan luas sekitar 900 meter persegi terus-menerus mengalami pengembangan sampai sekarang. Taman ini ramai di kunjungi anak muda pada saat sore hingga malam hari. Taman Bangkul tidak hanya menyediakan fasilitas atau wadah untuk tempat berkumpul saja. Namun ada juga jajanan baik makanan atau minuman.
Pernah ada sebuah insiden yang mengakibatkan rusaknya taman bungkul . Rusaknya taman ini terjadi pada 11 mei 2014 silam dan karena ada acara pembagian ice cream gratis yang di selenggarakan oleh wall's milik PT. Unilever. Tak lama langsung Gubernur datang ke penanggung jawab dan meminta pertanggung jawaban atas kerusakan itu dan perusahaanpun bersedia bertanggung jawab atas kerusakan itu.
Pernah ada sebuah insiden yang mengakibatkan rusaknya taman bungkul . Rusaknya taman ini terjadi pada 11 mei 2014 silam dan karena ada acara pembagian ice cream gratis yang di selenggarakan oleh wall's milik PT. Unilever. Tak lama langsung Gubernur datang ke penanggung jawab dan meminta pertanggung jawaban atas kerusakan itu dan perusahaanpun bersedia bertanggung jawab atas kerusakan itu.
- Akseseibilitas
- Fasilitas
- Harga Tiket
Taman Bungkul tidak perlu mengeluarkan uang sama sekali, alias gratis. Meskipun gratis tempat ini sangat bersih dan tertata dengan baik oleh pemkot .
- Lokasi
Taman Bungkul, Darmo, Wonokromo, Kota SBY, JawaTimur. Lebih tempatnya di kiri jalan Progo atau jika anda dari kebun binatang surabaya, anda tinggal lurus saja menuju utara.
Comments
Post a Comment